Rumah Khitan Assalam adalah rumah khitan yang menyelenggarakan pelayanan pemeriksaan dan konsultasi kesehatan serta fokus pada bidang sunat / sirkumsisi. Sebagai pusat pelayanan khitan kami selalu mengupdate pengetahuan dan skill seiring dengan perkembangan metode khitan terkini. Dengan moto kami “Sunat Ceria Tanpa Jarum Suntik”, kami selalu berupaya untuk memberikan yang terbaik yang mana ditempat kami metode anestesi atau bius tidak lagi menggunakan jarum suntik melainkan dengan metode “Free Needle Injection” sehingga tindakan khitan bukan lagi hal yang menakutkan dan menyakitkan. Di Rumah khitan Assalam –dr. Diani Arisandhi melayani prosedur khitan baik konvensional maupun modern (laser, Alis clamp, Sunothrone dan Stappler) Sebagai Rumah Khitan yang mengedepankan pelayanan terbaik, aman dan professional kami di dukung oleh praktisi khitan yang handal. Selain itu kami juga didukung oleh seorang konsultan beliau seorang dokter spesialis bedah.
Tim Rumah Khitan Assalam – dr. Diani Arisandhi
· Dr. Diani Arisandhi
· Khoiron Abidin, Amd.Kep
· Konsultan – dr. Wahyu Nur Alamsyah, Sp.B